Cerita wayang Ramayana(bahasa Indonesia)

CERITA WAYANG RAMAYANA

Kisah Ramayana dimulai dari adanya seseorang yang bernama Rama anak dari Prabu Dasarata di Kosala Ibukota Ayodya.Rama memiliki 3 adik tiri yang bernama Barata,Laksmana dan Satrukna.
 Rama dan Laksmana belajar pada guru yang bernama Wismamitra yang membuat mereka jadi pemuda yang kuat.Setelah belajar Rama mengikuti sayimbara di Wideha.Dan mendapatkan panah dari Prabu Janaka.Dan Rama dihadiahi anak pertamanya yaitu Sinta,sedangkan Laksmana dengan adiknya Sinta yaitu Urmila.                                               Setelah Dasarata tua,Ramalah yang direncanakan mejadi raja menggantikannya.Tetapi Rama dan Barata harus dibuang selama 15 tahun.Pada akhirnya ama menerima dengan lapangdada dan pergi mengembara ke Alas Dandaka bersama Sinta dan Laksmana.Walaupun ibunya dan Barata menghalanginya.
           Setelah Rama pergi Dasarata sangat seih dan akhirnya mati sehingga singgasana kosong.Para peninggi kerajaan sepakat mendudukan Barata menjadi raja untuk mengisi kekosongan.Namun Barata menolak  karena menganggap yang berhak menjadi raja adalah Rama.Barata dengan ditemani para prajurt mencari Rama di dalam Alas.Setelah bertemu dengan Rama,Barata menceritakan dengan sedih bahwa Dasarata telah mati.Barata dan para prajurit meminta Rama kembali ke Ayodya untuk menjadi raja di Ayodya.Namun Rama menolaknya karena ingiin meneruskan amanat ayahnya.Barata kembali ke Ayodya dengan memakai sepatu milik Rama da berkata bahwa dia akan memerintah kerajaan mewakili Kakaknya.Rama dan Laksmana megalami cobaan yang sangat  besar.musuh yang paling susah yaitu raksasa yang bernama surpanaka yang menginginka Rama dan Laksmana menjadi suaminya.
     Laksmana memotog bagian belakang telinga dan hidung surpanaka,surpanaka mengerang dengan rasa malu dan saki,surpanaka mengadu pada kakakya Rahwana yang menjadi raja raksasa di Alengka.surpanaka meminta kepada Rahwana untuk merebut Sinta dari tanngannya Rama.dengan bantuan mrica yang dapat mengubah dirinya menjadi kijang yang berwarna emas.Dan Sinta dapat dibawa oleh Rahwana dengan sangat mudah.
Burung Jatayu yang menghalangi Rahwana mati dengan senjatanya Rahwana.sebelum akhinya mati Jatayu mengabarkan Rama dan Laksmana bahwa Sinta dibawa oleh Rahwana raja dari Alengka.Rama dan Laksmana langsung mencarinya.Dalam perjalanan mencari Sinta Rama dan Laksmana bertemu dengan Raja kera yang bernama Sugriwa dan Hanuman.Mereka menjalin persahabatan dengan baik.Hanuman beserta pasukannya membantu Rama dan Laksmana mencari Sinta.
    Kakak dari Jatayupun ikut membantu Rama mencari Sinta.Agar dapat bertemu Sinta terlebih dahulu,Hanuman melompat dari puncak gunung Mahendra.Setelah sampai di Alengka Hanuman bertemu dengan Sinta dan mengabarkan bahwa Rama kan segera membebaskan Sinta,Hanuman kembali ke Pasukan dan  mengabarkan tentang Sinta.Strategi penyerbuanpun segera dibuat.
     Adik dari Rahwana yang membela pasukannya Rama segera membuatkan jembatan menuju Negara Alengka.Setelah sampai di Negara Alengka pasukan Kera  berhamburan  melawan pasukan Rahwana.Rahwana dan pasukannya hancur.Dan akhirnya Adiknya Rahwana dinobatkan menjadi raja di Kerajaan Alengka Menggantikan Rahwana.
    Rama,Sinta,Laksmana beserta Pasukan Kera kembali ke Ayodya dan disambut dengan meriah oleh Barata,Satrukna,Ibu tirinya,para peninggi kerajaan dan Seluruh masyarakat Ayodya.Dan akhirnya Ram dinobatkan menjadi Raj
  

1 Response to "Cerita wayang Ramayana(bahasa Indonesia)"

  1. Unknown says:

    Mantap, singkat dan lengkap

Posting Komentar

powered by Blogger | WordPress by Newwpthemes | Converted by BloggerTheme